Berikut penjelasan atas banyaknya pertanyaan mengenai perbedaan antara bumbu asli Menil (Special, Hot Spicy dan Original) dengan bumbu waralaba TB-WL1, TB-WL2, TB-WL3, MRD-WL1, MRD-WL2, dan MRD-WL3.
Bumbu waralaba adalah bumbu yg diracik mengikuti permintaan konsumen agar tampilan dan rasanya mirip dengan waralaba-waralaba terkenal dengan mengacu pada bahan dan komposisi bumbu asli Menil. Acuan warna hasil dan rasa adalah 3 besar waralab terkenal dengan tampilan:
- Waralaba A: putih kuning dengan rasa sedikit tidak pedas namun spicy menggunakan TB-WL1 + MRD-WL1.
- Waralaba B: coklat muda dengan rasa sedikit pedas spicy menggunakan TB-WL2 + MRD-WL2.
- Waralaba C: coklat dengan rasa pedas spicy menggunakan TB-WL3 + MRD-WL1.
Bagaimana dengan marinasi MRD-WL3? Marinasi ini sejauh pengetahuan kami saat ini adalah bumbu marinasi yg sebenarnya paling mirip dengan yg digunakan oleh waralaba di atas, sedangkan MRD-WL1 dan MRD-WL2 sudah mendapatkan tambahan bahan asli Menil sehingga hasilnya adalah tekstur daging lebih lembut dan rasa daging akan lebih kuat selain itu ayam akan tahan termarinasi di chiller selama 3 hari dimana hasilnya akan lebih baik. Tentunya hasil penggunaan MRD-WL1 dan MRD-WL2 akan lebih baik dari waralaba aslinya.
Pemilihan tepung bumbu dan marinasi tergantung pembeli, tidak ada keharusan tepung bumbu ini dengan marinasi ini, semua tergantung dari keinginan margin yang ingin didapat oleh pembeli. Tentunya semakin besar margin yang didapat maka akan semakin besar kemungkinan untuk mewaralabakan usahanya karena biaya menjual bahan baku ke pewaralabanya akan bisa ditekan. Misalnya:
Untuk 2 kg TB-WL1 untuk 25kg terigu.
Harga 1kg TB-WL1 di pembelian 100kg adalah Rp. 35.000,-
Total 2kg TB-WL1 = Rp. 70.000,-
Untuk 1kg terigu dibutuhkan biaya bumbu = Rp. 70.000,- / 25 kg = Rp. 2.800,- per 1 kg terigu.
Bila harga 25kg terigu Rp. 125.000,- maka harga 1 kg terigu = Rp.5.000,-
Maka harga 1 kg tepung fried chicken siap pakai adalah = Rp. 2.800.- + Rp. 5.000,- = Rp. 7.800,- saja...
Tepung siap pakai ini dapat dijual ke pewaralaba diatas Rp. 10.000,- per kg.
Mengapa tepung TB-WL dan marinasi MRD-WL ini dibuat?
Sebagian konsumen kami adalah orang-orang yang ingin berdagang fried chicken dengan tampilan dan rasa ala franchise terkenal walau tak dipungkiri beberapa diantaranya adalah pembeli waralaba merek terkenal tersebut. Mereka meminta bumbu yang mirip selain untuk memudahkan penjualannya juga untuk memotivasi usahanya. Disini kami membuat sesuai keinginan mereka dan dengan menambahkan sentuhan kelebihan dari bumbu Menil.
Mengapa tidak diwaralabakan?
Benar, kami memang tidak membuka waralaba karena kami memang tidak berkeinginan membuat waralaba. Tujuan kami adalah membantu orang lain menjadi wirausaha sehingga mereka tidak perlu mencari kerja namun justru membuka lapangan kerja. Selain itu, kami juga tidak ingin membebani biaya usaha yang besar bagi calon wirausaha yang membuat mereka berpikir ulang untuk melakukan usahanya. Pada prinsipnya, kami ingin dengan modal kecil maka setiap orang bisa berwirausaha.
Apakah Bumbu Special, Hot Spicy dan Original akan dihapuskan?
Tentu saja tidak. Special, Hot Spicy dan Original adalah bumbu asli Menil dan tidak akan dihapuskan. Apalagi konsumen kami yang memulai usahanya dengan ketiga bumbu tersebut tidak mau beralih ke bumbu waralaba. Tampil beda dan beda rasa itu lebih baik menurut mereka selain mereka juga dari awalnya tidak tertarik untuk membeli waralaba sebelum memulai usaha.
Salam
01
02
03
04
17 Bumbu waralaba adalah bumbu yg diracik mengikuti permintaan konsumen agar tampilan dan rasanya mirip dengan waralaba-waralaba terkenal dengan mengacu pada bahan dan komposisi bumbu asli Menil. Acuan warna hasil dan rasa adalah 3 besar waralab terkenal dengan tampilan:
- Waralaba A: putih kuning dengan rasa sedikit tidak pedas namun spicy menggunakan TB-WL1 + MRD-WL1.
- Waralaba B: coklat muda dengan rasa sedikit pedas spicy menggunakan TB-WL2 + MRD-WL2.
- Waralaba C: coklat dengan rasa pedas spicy menggunakan TB-WL3 + MRD-WL1.
Bagaimana dengan marinasi MRD-WL3? Marinasi ini sejauh pengetahuan kami saat ini adalah bumbu marinasi yg sebenarnya paling mirip dengan yg digunakan oleh waralaba di atas, sedangkan MRD-WL1 dan MRD-WL2 sudah mendapatkan tambahan bahan asli Menil sehingga hasilnya adalah tekstur daging lebih lembut dan rasa daging akan lebih kuat selain itu ayam akan tahan termarinasi di chiller selama 3 hari dimana hasilnya akan lebih baik. Tentunya hasil penggunaan MRD-WL1 dan MRD-WL2 akan lebih baik dari waralaba aslinya.
Pemilihan tepung bumbu dan marinasi tergantung pembeli, tidak ada keharusan tepung bumbu ini dengan marinasi ini, semua tergantung dari keinginan margin yang ingin didapat oleh pembeli. Tentunya semakin besar margin yang didapat maka akan semakin besar kemungkinan untuk mewaralabakan usahanya karena biaya menjual bahan baku ke pewaralabanya akan bisa ditekan. Misalnya:
Untuk 2 kg TB-WL1 untuk 25kg terigu.
Harga 1kg TB-WL1 di pembelian 100kg adalah Rp. 35.000,-
Total 2kg TB-WL1 = Rp. 70.000,-
Untuk 1kg terigu dibutuhkan biaya bumbu = Rp. 70.000,- / 25 kg = Rp. 2.800,- per 1 kg terigu.
Bila harga 25kg terigu Rp. 125.000,- maka harga 1 kg terigu = Rp.5.000,-
Maka harga 1 kg tepung fried chicken siap pakai adalah = Rp. 2.800.- + Rp. 5.000,- = Rp. 7.800,- saja...
Tepung siap pakai ini dapat dijual ke pewaralaba diatas Rp. 10.000,- per kg.
Mengapa tepung TB-WL dan marinasi MRD-WL ini dibuat?
Sebagian konsumen kami adalah orang-orang yang ingin berdagang fried chicken dengan tampilan dan rasa ala franchise terkenal walau tak dipungkiri beberapa diantaranya adalah pembeli waralaba merek terkenal tersebut. Mereka meminta bumbu yang mirip selain untuk memudahkan penjualannya juga untuk memotivasi usahanya. Disini kami membuat sesuai keinginan mereka dan dengan menambahkan sentuhan kelebihan dari bumbu Menil.
Mengapa tidak diwaralabakan?
Benar, kami memang tidak membuka waralaba karena kami memang tidak berkeinginan membuat waralaba. Tujuan kami adalah membantu orang lain menjadi wirausaha sehingga mereka tidak perlu mencari kerja namun justru membuka lapangan kerja. Selain itu, kami juga tidak ingin membebani biaya usaha yang besar bagi calon wirausaha yang membuat mereka berpikir ulang untuk melakukan usahanya. Pada prinsipnya, kami ingin dengan modal kecil maka setiap orang bisa berwirausaha.
Apakah Bumbu Special, Hot Spicy dan Original akan dihapuskan?
Tentu saja tidak. Special, Hot Spicy dan Original adalah bumbu asli Menil dan tidak akan dihapuskan. Apalagi konsumen kami yang memulai usahanya dengan ketiga bumbu tersebut tidak mau beralih ke bumbu waralaba. Tampil beda dan beda rasa itu lebih baik menurut mereka selain mereka juga dari awalnya tidak tertarik untuk membeli waralaba sebelum memulai usaha.
Salam
Tidak ada komentar:
Posting Komentar